3 Cara Mengatur Aplikasi WhatsApp Agar Nyaman

Aplikasi Whatsapp sangat penting. Hampir semua segmen usia, profesi, dan komunitas menggunakan aplikasi itu untuk terhubung. Seperti halnya SMS di zaman dulu, WA bahkan sanggup memberikan lebih dari itu.